Kegiatan Pembelajaran Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan
Friday, 19 Mar 2021

Pelajaran Olah raga dan Kesehatan Jasmani adalah pelajaran yang ditunggu tunggu semua siswa SMA Mardi Yuana Bogor. Dalam pembelajaran ini siswa diajak untuk berjiwa sportif dalam berbagai kegiatan yang edukatif dan penuh kegembiraan.